Ikhsan; mama i love you, sebuah film karya Burma a film kingdom tentang seorang anak yang mempunyai kebutuhan khusus karena menderita disleksia. Sebuah penyakit yang membuatnya susah untuk membaca, namun ia mempunyai kelebihan dalam hal lain. Keluarganya yang berasal dari orang yang awam akan hal macam inipun seakan ikut mengasingkannya.
Sebenarnya film ini mempunyai inti cerita yang bagus, namun sayang pemainnya masih banyak yang terkesan kaku dan penyampaian inti pesannya juga masih kurang.
0 komentar:
Posting Komentar