JUNGLE CHILD adalah sebuah film yang diadaptasi dari sebuauh kisah nyata seorang perempuan dan keluarganya.
FIlm ini berlatar Indonesia. Lebih tepatnya di pedalaman Papua diakhir tahun 1970 dan 1980 an. Lebih spesifik lagi, duku Fayu adalah tempat dimana kejadian ini terjadi.
Di Papua keluarganya berada didaerah yang bisa dibilang daerah netral diantara perang dua suku Fayu.
Tumbuh dan berkembang di daerah pedalaman, maka tidaklah heran jika kemudian Sabine merasa bahwa daerah pedalaman Papua dimana suku Fayu berada adalah tempat aslinya berasal
Judul Film / Download Film : JUNGLE CHILD
Genre : Film Drama, Film Keluarga, Film Dokumenter, Film Kisah Nyata
Pemain : Stella Kunkat, Thomas Kretchmann, Sina Tkotsch
Durasi : 2 jam 8 menit
Publisher: Universal
Tahun Rilis : 2011
0 komentar:
Posting Komentar