Totalitas dalam bermain peranoleh seorang aktris dalam sebuah panggung hiburan memang sangat diperlukan. Dan itu sudah menjadi sebuah keharusan agar hasil yang diinginkan tercapai dengan sempurna. Namun apa jadinya jika peran khayalnya itu masuk dalam dunia nyata?
BLACK SWAN, sebuah film tentang panggunghiburan para balerina dala membuka season tahunan. Sang tokoh utama harus memerankan dua karakter utama yang berbeda dalam bentuk seekor ratu angsa. Karakter baik yang menjelma menjadi angsa putih dan karakter jahat yang menjelma dalam bentuk angsa hitam (Black Swan). Dalam keseharian sang tokoh utama adalah seorang gadis baik hati sehingga mengalami sedikit kesusahan dalam memerankan Black Swan. Namun loyalitas yang tinggi dan ambisinya untuk sempurna membuatnya untuk terus belajar menjadi tokoh angsa hitam (Black Swan). Celakanya semua itu kemudian masuk dalam kehidupan nyatanya,,,,
pemain: Natalie Portman, Mila Kunis
gender: drama
tahun: 2010